Blog

Sticky Post

Menko PMK Resmikan Kampus Baru UT Makassar

Menko PMK bersama Walikota Makassar dan Beberapa petinggi UT membunyikan sirine meresmikan Kampus Batu Universitas Terbuka

Menko Muhadjir pun mendorong UT memperkuat teknologi pembelajaran, karena core business-nya ada di situ. Terlebih dengan status sebagai PTN BH, maka hal itu akan menjadi nilai lebih. Jadi, siapapun yang butuh tentang teknologi pembelajaran akan datang ke UT.

Universitas Terbuka (UT) Makassar secara resmi mengoperasikan kampus barunya di simpang lima Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Rabu (10/7/2024). Infrastruktur baru itu dijamin menunjang layanan UT yang semakin prima.

Pengenalan Guru Pintar Online dan Pembuatan Herbarium oleh Dosen Universitas Terbuka Makassar

Makassar, 24 Oktober 2024 – Dalam upaya meningkatkan kompetensi dan keterampilan guru, dua kelompok dosen Universitas Terbuka Makassar melaksanakan program Pengabdian kepada Masyarakat yang berlangsung di Kecamatan Mandai, Kabupaten Maros. […]

Organisasi Mahasiswa Universitas Terbuka Makassar adakan Pelatihan E-Commerce untuk Tingkatkan Kompetensi Mahasiswa di Era Digital

Dalam upaya meningkatkan keterampilan mahasiswa di bidang ekonomi digital, Organisasi Kemahasiswaan Universitas Terbuka Makassar baru saja mengadakan pelatihan e-commerce yang diikuti oleh puluhan mahasiswa dari berbagai program studi . Pelatihan […]